Hj. Amaliah Sobli Hadir Berbagi Inspirasi di Kampus Universitas Sriwijaya

Jumat, 07 November 2025 10.20.10

Anggota DPD RI asal Sumatera Selatan, Hj. Amaliah Sobli, S.KG., M.B.A., menjadi narasumber pada Kuliah Tamu Administrasi Publik Universitas Sriwijaya dengan tema “Peran DPD RI dan Representasi Kepentingan Daerah di Pusat”.

Melalui kesempatan ini, beliau berbagi pandangan tentang pentingnya peran DPD RI dalam memperjuangkan aspirasi daerah serta memperkuat hubungan pusat dan daerah demi kemajuan bersama.

#AmaliahSobli #DPDRI #daridaerahuntukindonesia #Unsri #KuliahTamu #AdministrasiPublik #SumateraSelatan